Peserta Sekolah Perempuan di Banjarnegara mulai membuat peta aset dan potensi desa. Sebelumnya, mereka melakukan pendataan aset dan potensi di desanya. Data-data yang terdiri dari tujuh jenis aset desa divisualkan dalam peta desa. Posisi dan jenis aset desa dibedakan berdasarkan warga dan bentuk sehingga penyajiannya menarik. Berikut dokumentasi proses pembuatan peta desa:
Foto: Alimah Fauzan
- Sa;ah satu kader Pembaharu Desa menggambar peta desa. (30/7/2015). Foto: Alimah Fauzan
- Para perempuan bekerjasama membuat peta aset Desa Jatilawang.
- Menempelkan data aset ke peta desa Jatilawang.
- Proses pembuatan peta desa Jatilawang.
- Para Kader Perempuan Pembaharu Desa bersama-sama menempelkan pemetaan desa.
- Menyusun visual berdasarkan jenis aset.
- Peta Aset Desa Gentansari
- Peta aset dan Potensi Desa Jatilawang.
Ping-balik: Kader Sekolah Perempuan Membuat Peta Aset Desa | Sekolah Desa